Penasaran dengan statistik VALORANT-mu di tahun 2024? Cukup masukkan ID Riot + tag kamu di situs VALORANT Flashback kami untuk melihat semua detailnya. Jika situs menampilkan error dan kamu baru mengubah ID Riot-mu, coba gunakan ID Riot yang lama!

Tak bisa memperbarui dan memulai VALORANT

Jika kamu tak bisa memperbarui VALORANT (berhenti di 0% Download), itu mungkin disebabkan oleh perangkat lunak antivirus kamu–yang sebenarnya tak apa-apa, tetapi menimbulkan konflik dengan patch terbaru kami. 

Jika kamu menjalankan perangkat lunak antivirus dan tak bisa memperbarui VALORANT, solusinya, kamu bisa mengaktifkan Mode Pasif sementara waktu (risiko ditanggung pengguna) untuk memperbarui VALORANT: 

Untuk mengaktifkan Mode Pasif sementara waktu: 

  1. Aktifkan Mode Pasif:

  2. Perbarui VALORANT
  3. Nonaktifkan Mode Pasif
    • Lakukan dengan mengosongkan pengaturan Mode Pasif dari langkah 1 di atas. 

Jika kamu tak menjalankan perangkat lunak Avast atau AVG Antivirus dan tetap mengalami masalah ini, beri tahu kami

Apakah artikel ini membantu?
Didayai oleh Zendesk